Senin, 24 Oktober 2011

Pengertian & Manfaat Reservation

Reservation adalah
Suatu pemesanan kamar yang di lakukan beberapa waktu sebelumnya, yang di peroleh hotel dari berbagai sumber dengan menggunakan berbagai cara pemesanan untuk memastikan bahwa tamuakan memperoleh kamar pada waktu check-in.

A.       Manfaat Reservation

Adapun Maanfaat Pemesanan Kamar Sebagai Berikut :
1. Bagi calon tamu yang akan menginap, pemesanan kamar penting artinya untuk :
·        Penyusunan Anggota Perjalanan
·        Pengaturan Program
2. Bagi hotel yang menerima pemesanan kamar juga sangat penting artinya untuk :
·         Penyusunan rencana kegiatan
·         Perencanaan kegiatan dalam penerimaan tamu tiba
·         Perencanaan penjualan kamar


3. Bagi calon  tamu / Pemesan dan hotel pemesanan kamar merupakan suatu ikatan atau kontrak yang mengikat kedua belah pihak apabila pemesanan telah dikonfirmasi. Oleh karena itu bagi mereka yang bertugas menangani pemesanan kamar hendaknya melakukan dengan sebaik-baiknya dengan jalan :

·        Selalu meneliti kamar yang tersedia untuk di jual pada saat yang di perlukan
·        Teliti dalam menerima pemesanan kamar sehingga informasi-informasi yang yang di perlukan hotel tidak terlupakan terutama pemesanan melaului telephone,telex,dan personal
·        Teliti dalam memasukan informasi pemesanan kamar kedalam catatan pemesanan kamar seperti : chart dan sebagainya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar